PERATURAN No. PER.01/MEN/1980 TENTANG MENTERI TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI.
MENTERI TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI
KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA
PADA KONSTRUKSI BANGUNAN
- bahwa kenyataan menunjukan banyak terjadi kecelakaan, akibat belum ditanganinya pengawasan keselamatan dan kesehatan kerja secara mantap dan menyeluruh pada pekerjaan konstruksi bangunan, sehingga karenanya perlu diadakan upaya untuk membina norma perlindungan kerjanya;
- bahwa dengan semakin meningkatnya pembangunan dengan pengguna-an teknologi modern, harus diimbangi pula dengan upaya keselamatan tenaga kerja atau orang lain yang berada di tempat kerja.
- bahwa sebagai pelaksanaan Undang-undang No. 1 tahun 1970 tentang Keselamatan kerja, dipandang perlu untuk menetapkan ketentuan-ketentuan yang mengatur mengenai keselamatan dan kesehatan kerja pada pekerjaan Konstruksi Bangunan.
2 comments:
makasih infonya...sangat bermanfaat
training k3
terima kasih soft copy ny :)
Post a Comment
Informasikan Alamat Blog ini Kepada Teman Lainnya
Informasi Pilihan Identitas:
Google/Blogger : Khusus yang punya Account Blogger.
Lainnya : Jika tidak punya account blogger namun punya alamat Blog atau Website.